Lompat ke isi utama
BERITA

Langgar Aturan PPKM, Empat Tempat Karaoke di Margorejo Ditindak

PATI. Masa penerapan PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) ternyata tak sepenuhnya ditaati pemilik usaha. Salah satu yang nekat beroperasi adalah tempat karaoke. Hal ini didapati langsung oleh Kapolres Pati Arie Prasetya Syafaat dan Kasatpol PP Pati Hadi Santosa yang melakukan sidak, Kamis siang (14/01/21).

Dasar dari kegiatan ini adalah surat edaran Bupati Pati yang menyebutkan jika semua karaoke wajib tutup karena menimbulkan kerumunan dan berpotensi penularan covid-19.

BERITA

PPKM di Pati, Jalan Protokol dan Alun-alun Ditutup Jam 21.00 WIB

Pati - Salah satu kebijakan yang muncul selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kabupaten Pati, Jawa Tengah, yakni penutupan sejumlah ruas jalan protokol. Selain itu Alun-alun Pati juga ditutup pada pukul 21.00 WIB.
"Jalanan protokol, seperti Jalan Diponegoro dan beberapa ruas jalan utama yang menuju Alun-alun Kota Pati akan ditutup selama PPKM ini. Termasuk Alun-alun Kota Pati, mulai pukul 21.00 WIB," terang Kapolres Pati AKBP Arie Prasetya Syafaat kepada wartawan saat sidak di pusat perbelanjaan Pati, Senin (11/1/2021).

BERITA

Tim Puslitbang Polri Lakukan Penelitian dan Supervisi di Polres Pati

Polres Pati – Wakapolres Pati Kompol  Davis Busin Siswara, SH, SIK, beserta para Pejabat Utama Polres Pati terima kunjungan Tim Puslitbang Polri yang akan melakukan penelitian dan supervisi dalam di Ruang PPKO Mapolres Pati, Selasa (09/02/2021).

Kegiatan penelitian tersebut dipimpin oleh AKBP Ir. Dadang Sutrasno. selaku Ketua Tim Peneliti beserta tim pendamping dari Polda Jateng AKBP Didik Dwi Santoso, SIK.

Berlangganan BERITA
logo polres pati