Lompat ke isi utama
BERITA

Gelar Razia Knalpot Brong, Satlantas Polresta Pati Tilang 39 Pelanggar

Polresta Pati - Polda Jateng - Satuan Lalulintas Polresta Pati melakukan penindakan pelanggar Lalu Lintas yang potensial menyebabkan kecelakaan dan kendaraan dengan knalpot tidak sesuai dengan spesifikasi teknis atau knalpot brong. 

Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama melalui Kasat Lantas Kompol Asfauri mengatakan pihaknya menggelar razia knalpot brong  secara hunting system, mobiling dan deteksi aksi pada lokasi Dalam kota, Jalan Pati-Margorejo, Jalan Pati-Tayu, Jalan Pati-Gabus, Jalan Pati-Gembong, Jalan Lingkar Selatan dan Pantura Pati.

BERITA

Irjen Pol Ahmad Luthfi katakan Satpam bagian dari Polri yang tidak bisa di pisah, berperan penting menunjang pembangunan Nasional

Kota Semarang-Polda Jateng| Satpam bagian dari Kepolisian yang tidak bisa di pisah,  berperan penting menunjang pembangunan Nasional, ini di ungkap  Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi saat menghadiri  Rapat Konsolidasi Satpam tahun 2024   bertempat  di Legacy Convention Hall Jl. Plampitan No. 19 Kota Semarang. Selasa (14/5/24)

BERITA

Kamar Mess Karaoke di Pati Ludes Terbakar, Polisi Ungkap Kronologisnya

Polresta Pati - Polda Jateng - Sebuah bangunan mes karaoke di Kabupaten Pati, Jawa Tengah terbakar hebat pada Senin (13/05/2024) petang. Banyaknya material mudah terbakar membuat seluruh ruangan ludes dilalap si jago merah.

Dari luar bangunan terlihat asap membumbung keluar dari celah atap dan api terus berkobar sesaat bangunan mes pegawai karaoke di Jalan Diponegoro, Desa Pati Wetan, Kecamatan Kota, Kabupaten Pati, Jawa Tengah terbakar.

BERITA

Untuk Polda Jateng semakin baik melayani, Irjen Pol Ahmad Luthfi mohon Doa dan Masukan Masyarakat

Kabupaten Rembang-Polda Jateng| Berikan kami masukan sehingga Polda Jateng semakin di cintai  Masyarakat dan semakin baik dalam Pelayanan nya, ini di ungkap  Kapolda jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi saat hadiri Kegiatan Arrohmaniyah Bersholawat dalam Rangka Haul Para Sesepuh Keluarga Besar H. Abdul Hafidz dan Peringatan 1 Tahun PP MUS Arrohmaniyah & SMK Arrohmaniyah  bertempat  di Halaman Rumah Bupati Rembang Dk Sridadi Desa Pamotan Kecamatan Pamotan Kabupaten Rembang. Senin malam (13/5/24)

Berlangganan BERITA
logo polres pati