Lompat ke isi utama
BERITA

Operasi Patuh 2024, Kasat Lantas Polresta Pati Gelar Sosialisasi di SMA Negeri 2

Polresta Pati - Polda Jateng - Dalam rangka pelaksanaan Operasi Patuh Candi 2024, Kasat Lantas Polresta Pati beserta jajaran gencar melaksanakan kegiatan Sosialisasi Keselamatan berlalu Lintas.

Kali ini Kasat Lantas bersama Kanit Turjawali melaksanakan Sosialisasi keselamatan Lalu Lintas kepada para Pelajar dengan menjadi Pembina upacara bendera. Senin (22/07/2024). 

Dalam sosialisasi keselamatan lalu lintas tersebut, Kasat Lantas Menyampaikan bahwa pentingnya untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat dalam menjaga keselamatan dengan mematuhi aturan berlalu lintas.

BERITA

Irjen Pol Ahmad Luthfi Bagi Sembako Dan Pengobatan Gratis di Gerak Jalan Sehat Tumang Fair 2024

Polda Jateng-Kab Boyolali| Hari Minggu, 21 Juli 2024, menjadi hari istimewa bagi masyarakat Cepogo dan sekitarnya. Di Lapangan Perjuangan Tumang, Desa Cepogo, Kec. Cepogo, Kab. Boyolali, sekitar 2.000 warga berkumpul mengikuti gerak jalan sehat bersama Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Ahmad Luthfi. Acara ini merupakan bagian dari rangkaian Tumang Fair 2024 yang dipenuhi dengan berbagai kegiatan yang tidak hanya menyehatkan, tetapi juga menguatkan ikatan kebersamaan antar warga.

BERITA

Sosialisasi Tertib Lalu Lintas di Mall, Irjen Pol Ahmad Luthfi Ingin Masyarakat Aman

Polda Jateng-Kota Semarang| Personil gabungan laksanakan Sosialisasi Ops Patuh candi 2024 di area Hari Bebas Kendaraan Bermotor (Car Free Day) Kawasan Simpang Lima Semarang,  Minggu (21/7/2024) pagi. Kegiatan diawali Senam Bersama, Pemeriksaan Kesehatan gratis, termasuk juga pelayanan Samsat keliling. 

Hal serupa juga dilakukan hari lalu (Sabtu, 20/7/2024) Satgas Ops Patuh Candi 2024  menyambangi DP Mall di Semarang menemui para pengunjung untuk sosialisasikan tertib berlalulintas.

Berlangganan BERITA
logo polres pati