Lompat ke isi utama
BERITA

Dalam Dua Minggu, Polda Jateng Berhasil Razia 7400 Kendaraan Berknalpot Brong

SEMARANG - Gerakan Polantas hadir yang dicanangkan Ditlantas Polda Jateng terus bergaung. Razia Knalpot tak standard di berbagai daerah dilaksanakan secara intensif. 

Dirlantas Polda Jateng, Kombes Pol Agus Suryonugroho menerangkan sampai Sabtu (22/1), tercatat 7.405 kendaraan terjaring razia di 35 satuan kewilayahan Se Jawa Tengah.

"Ini semua dilakukan untuk menuju Jateng zero knalpot Brong," terang Dirlantas, Minggu (23/1).

BERITA

Polres Pati Raih 2 Penghargaan Terbaik Penyerapan dan Pelaksanaan Anggaran dari KPPN

Polres Pati – Tribratanews.jateng.polri.go.id, Polres Pati memperoleh dua penghargaan dari Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Pati. Penghargaan tersebut sebagai langkah dan modal menuju Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).

Piagam yang diberikan kepada Polres Pati yaitu Satuan Kerja Terbaik I “Penyerapan Anggaran Non Belanja Pegawai Kategori Pagu Besar” Tahun Anggaran 2021 dan Satuan Kerja Terbaik III Kinerja Pelaksanaan Anggaran Tahun Anggaran 2021 dengan kategori Satker Besar diserahkan di Aula KPPN Pati pada hari  Jum’at, 21 Januari 2022.

BERITA

Polsek Tambakromo Kawal Vaksinasi Anak Usia 6 – 11 SD Kedalingan

Polres Pati – Tribratanews.jateng.polri.go.id, Polsek Tambakromo Polres Pati melakukan pengamanan vaksinasi untuk anak usia 6 hingga 11 tahun bertempat di di SD Negeri 01 Kedalingan Kec Tambakromo, Pati. Kamis (20/01/2022). 

Selama kegiatan vaksinasi, Bhabinkamtibmas Polsek Tambakromo dan Babinsa hadir untuk melakukan mengamankan jalannya vaksinasi.

BERITA

Kadivpropam Arahkan Anggota Hindari Pelanggaran dan Fokus Layani Masyarakat

Kepala Divisi Profesi dan Pengamanan Polri, Irjen Pol Ferdy Sambo mengunjungi Polda Jawa Tengah. Bertempat di gedung Borobudur Mapolda Jateng, Kadivpropam memberikan arahan terkait pembinaan pencegahan perilaku menyimpang anggota Polri, Kamis (20/1) siang.

Didampingi Kapolda dan Wakapolda Jateng, Kadiv Propam meminta agar pengawasan terhadap perilaku anggota ditingkatkan. Hal ini sangat perlu, karena perilaku negatif sejumlah oknum anggota bisa berdampak negatif kepada Polri sebagai sebuah institusi.

Berlangganan BERITA
logo polres pati